Bidik Penjualan Rp567,24 Miliar pada 2024, Begini Strategi TYRE

Tuesday 25 Jun 2024, 11 : 02 am
PT King Tire Indonesia Tbk (TYRE)

Adapun laba TYRE yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk naik 13,14% menjadi Rp7,16 miliar jika dibandingkan Rp6,33 miliar pada triwulan I 2023.

PT King Tire Indonesia Tbk (TYRE) memproduksi ban dan ban dalam untuk kendaraan dengan merek ‘Kingland’. Bisnis tersebut mulai beroperasi pada tahun 1977, namun perusahaannya sendiri baru didirikan pada tahun 2010.

Pabrik pertama perusahaan berlokasi di Tangerang,  Provinsi Banten.

Namun pabrik utamanya kini berlokasi di Serang, Banten. Perusahaan memproduksi empat produk ban dalam (untuk sepeda, sepeda motor, mobil, dan truk), serta 28 produk ban untuk sepeda dan sepeda motor.

Baca juga :  OJK Berikan Literasi Keuangan Bagi Masyarakat Pesantren se- Jabodetabek
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari BeritaMoneter.com. Mari bergabung di Channel Telegram "BeritaMoneter.com", caranya klik link https://t.me/beritamoneter, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Carol Aji

Adalah wartawan senior di Indonesia dengan segudang karya jurnalisnya yang memberikan pandangan mendalam terhadap berbagai isu terkini.

Komentar


HI THERE!

Eu qui dicat praesent iracundia, fierent partiendo referrentur ne est, ius ea falli dolor copiosae. Usu atqui veniam ea, his oportere facilisis suscipiantur ei. Qui in meliore conceptam, nam esse option eu. Oratio voluptatibus ex vel.

Wawancara

BANNER

Berita Populer

Don't Miss

Menkeu Tak Sempat Libur Lebaran, Kebut RUU APBN 2022

Lebih lanjut Menkeu mengungkapkan, Indonesia sudah menghadapi pandemi covid-19 selama dua

IGJ: Waspadai Investasi Asing di Sektor Pangan

JAKARTA-Indonesia for Global Justice (IGJ) mengingatkan Presiden dan DPR ancaman