Citi Dinobatkan Sebagai Best Bank di 8 Negara Asia

Tuesday 2 Dec 2014, 8 : 51 pm
by

JAKARTA-The Asset Magazine menobatkan Citi sebagai Best Bank di Tiongkok, India, Indonesia, Korea, Filipina, Singapura, Taiwan dan Thailand. Bagi beberapa negara di atas, penghargaan bergengsi ini juga menandai prestasi Citi selama satu dekade terakhir, termasuk Indonesia yang telah mendapatkan penghargaan tersebut selama 13 tahun berturut-turut, Filipina selama 11 tahun berturut-turut serta Korea dan Taiwan yang masing-masing memenangkan penghargaan selama 12 tahun berturut-turut. Tahun ini juga merupakan tahun ke delapan bagi Citi China dalam memenangkan kategori Best Bank. “Penghargaan ini maupun yang telah kami terima selama satu dekade terakhir menegaskan konsistensi dan komitmen Citi di wilayah Asia. Kami terus berinvestasi untuk mendukung klien kami dan terus memperkuat bisnis kami di Asia yang merupakan wilayah penting bagi Citi. Asia merupakan pusat dari rencana pertumbuhan Citi Global di masa mendatang,” ujar  Citi CEO untuk Asia Pasifik, Stephen Bird dalam keterangan tertulisnya di Jakarta, Selasa (2/12).

Baca juga :  BNI Syariah Sepakati MoU Bisnis Pembiayaan dengan Pemprov Aceh

Pengumpulan dana sebesar USD185 milyar dan USD85 milyar dari kegiatan merger dan akuisisi yang dikonsultasikan oleh Citi bagi para nasabah di Asia juga mendapatkan pengakuan melalui penghargaan dalam kategori investment banking dan capital market.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari BeritaMoneter.com. Mari bergabung di Channel Telegram "BeritaMoneter.com", caranya klik link https://t.me/beritamoneter, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

gatti

Adalah jurnalis senior yang memiliki spesialisasi dalam membuat analisis ekonomi dan politik.

Komentar


HI THERE!

Eu qui dicat praesent iracundia, fierent partiendo referrentur ne est, ius ea falli dolor copiosae. Usu atqui veniam ea, his oportere facilisis suscipiantur ei. Qui in meliore conceptam, nam esse option eu. Oratio voluptatibus ex vel.

Wawancara

BANNER

Berita Populer

Don't Miss

Waspadai Dampak Negatif Pelemahan Rupiah

JAKARTA-Analis  divisi Treasury Advisory  OCBC Gundy Cahyadi   mensinyalir adanya

Impor Pangan Ancam Kedaulatan Pangan

JAKARTA-Ketua Umum Serikat Petani Indonesia (SPI) Henry Saragih mendesak pemerintah