Dengan sikapnya itu, ada satu hal yang ingin kami katakan:”Mas Hasto tidak sendirian, ada jutaan kader PDIP dan simpatisannya yang siap menunggu dan mengikuti instruksi perjuangannya untuk membela dan melindungi hak-hak konstitusional Rakyat Indonesia !.
Bu Megawati Soekarnoputri merah, Mas Hasto Kristiyanto merah, kamipun merah ! Bu Megawati Soekarnoputri putih, Mas Hasto Kristiyanto putih, kamipun putih ! Perjuangan kami untuk memajukan harkat dan martabat bangsa ini tak dapat ditawar-tawar lagi.
Inilah Api Perjuangan kami yang tak akan pernah padam sampai dunia digulung nanti ! Merdeka!!
Penulis adalah Lawyer dan Pengamat Politik di Jakarta
Komentari tentang post ini