“Kalau memang kemudian itu berbau premanisme ya segera bubarkan, jangan sampai kemudian negara kalah dengan aksi-aksi premanisme,” tegas cucu Bung Karno itu.
“Jadi segera aparat penegak hukum melakukan evaluasi terkait dengan hal tersebut,” imbuh Puan.















