Terseret Kasus Korupsi IUP ‘Blok’ Medan, GMNI Desak KPK Periksa Menantu dan Anak Jokowi

Saturday 3 Aug 2024, 6 : 04 pm
Wali Kota Medan Bobby Nasution dan istrinya, Kahiyang Ayu
Wali Kota Medan Bobby Nasution dan istrinya, Kahiyang Ayu

JAKARTA – Dugaan keterlibatan Wali Kota Medan Bobby Nasution dan istrinya, Kahiyang Ayu dalam kasus korupsi Mantan Gubernur Maluku Utara, Abdul Gani Kasuba terus mencuat.

Menantu sekaligus anak dari Presiden Jokowi itu diduga terlibat dalam kasus Perizinan Tambang (IUP) di Propinsi Maluku Utara, Kabupaten Halmahera Timur.

Bobby dan Kahiyang diasosiasikan dengan kode ‘Blok Medan’ dalam kasus itu.

Ketua Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Jakarta Selatan (Jaksel) Deodatus Sunda Se alias Bung Dendy mendesak Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) segera memanggil dan memeriksa Walikota Medan Bobby Nasution dan istrinya  Kahiyang Ayu.

Atas pengakuan dari Kepala Dinas ESDM Provinsi Maluku Utara Suryanto Andili mengatakan, Abdul Gani Kasuba menggunakan kode ‘Blok Medan’ dalam memuluskan pengurusan izin tambang ini.

Baca juga :  Geger Mayat Bayi Perempuan Ditemukan di Teras Majelis Taklim Nurul Hikmah

Hal ini ia sampaikan saat menjadi saksi dalam sidang lanjutan perkara dugaan suap Abdul Gani Kasuba di PN Ternate, Rabu, 31 Juli 2024.

Kepala Dinas ESDM Provinsi Maluku Utara Suryanto Andili mengatakan, Abdul Gani Kasuba menggunakan kode ‘Blok Medan’ dalam memuluskan pengurusan izin tambang ini.

Hal ini ia sampaikan saat menjadi saksi dalam sidang lanjutan perkara dugaan suap Abdul Gani Kasuba di PN Ternate, Rabu, 31 Juli 2024.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari BeritaMoneter.com. Mari bergabung di Channel Telegram "BeritaMoneter.com", caranya klik link https://t.me/beritamoneter, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Moneter

Redaktur Berita Moneter

Komentar


HI THERE!

Eu qui dicat praesent iracundia, fierent partiendo referrentur ne est, ius ea falli dolor copiosae. Usu atqui veniam ea, his oportere facilisis suscipiantur ei. Qui in meliore conceptam, nam esse option eu. Oratio voluptatibus ex vel.

Wawancara

BANNER

Berita Populer

Don't Miss

Nusa Konstruksi Enjiniring

IHSG Diprediksi Menanjak Lagi, Buy ADMR, AMMN, MYOR, MEDC, SMGR dan TLKM

JAKARTA-Pada perdagangan hari ini, pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG)
MLPL dan GoTo Group akan berpartisipasi dalam peningkatan modal MPPA. MLPL sebagai induk dari MPPA yang memiliki bisnis ritel, merupakan investor strategis yang ada pada titik temu sektor digital dan konsumen.

MLPL dan GoTo Siap Suntik Modal ke MPPA Untuk Kembangkan Hypermart

JAKARTA-PT Multipolar Tbk (MLPL) bersama GoTo Group akan menambah modal