Wakil Ketua Fraksi Golkar Optimis Airlangga Mampu Optimalkan Transformasi Ekonomi Berkelanjutan

Tuesday 2 Jul 2024, 6 : 55 pm
Wakil Ketua Fraksi Golkar Bidang Industri dan Pembangunan (Inbang) Mukhtarudin

Selain itu, kata Airlangga, aktivitas manufaktur yang tetap berada pada level ekspansi, serta angka kemiskinan dan tingkat pengangguran terbuka yang terus mengalami penurunan.

“Kondisi ini, menjadi modal yang solid untuk memperkuat fondasi transformasi ekonomi. Namun, untuk mencapai visi Indonesia Emas 2045, pertumbuhan ekonomi harus bisa didorong di kisaran 6-7 persen disertai GNI per kapita menjadi USD30.300,” tandas Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto.

Dalam upaya peningkatan kualitas pertumbuhan ekonomi guna mewujudkan Visi Indonesia Emas 2045, Pemerintah terus melakukan transformasi ekonomi yang menyeluruh dan berkelanjutan.

“Upaya mendorong transformasi tersebut ditempuh melalui strategi utama berupa peningkatan investasi, daya saing, nilai tambah industri, produktivitas, pemberdayaan UMKM, pemerataan pembangunan dan konektivitas,” pungkas Airlangga.

Baca juga :  Fahri: KA Cepat Jakarta-Surabaya Harus Segera Direalisasikan
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari BeritaMoneter.com. Mari bergabung di Channel Telegram "BeritaMoneter.com", caranya klik link https://t.me/beritamoneter, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Agus Eko

Adalah wartawan senior di Indonesia. Karya-karya jurnalisnya sangat menarik dan memberikan pandangan mendalam terhadap berbagai isu terkini.

Komentar


HI THERE!

Eu qui dicat praesent iracundia, fierent partiendo referrentur ne est, ius ea falli dolor copiosae. Usu atqui veniam ea, his oportere facilisis suscipiantur ei. Qui in meliore conceptam, nam esse option eu. Oratio voluptatibus ex vel.

Wawancara

BANNER

Berita Populer

Don't Miss

Mensos Usahakan Taman Bermain Anak Didalam Lapas

Dalam kesempatan itu pula, Khofifah memberikan wirid keselamatan yang bisa dibaca

Pos Raya Dukung Sutiyoso Jadi Kepala BIN

JAKARTA-Keputusan Presiden Joko Widodo menunjuk Letjen TNI (Purn), Sutiyoso menjadi