“Saya kira penting untuk menjelaskan ini agar publik tahu bahwa apa yang dipersoalkan jaksa justru menunjukkan ketidaktahuannya terhadap budaya organisasi di tubuh PDIP,” ulasnya.
Di PDIP tegasnya, tidak ada kasta dalam relasi antar kader.
Mas Hasto justru memberi teladan itu dalam praktik sehari-hari.
”Justru yang perlu dipertanyakan adalah motif di balik pertanyaan jaksa ini. Apa mereka tidak paham demokrasi internal partai? Atau ada kepentingan lain yang ingin memecah belah kekompakan kita,” pungkasnya.















